Cara Menyambungkan router dengan switch via Cisco


Cisco packet tracer adalah suatu perangkat lunak yang berfungsi sebagai media pelatihan bagi siswa sebelum terjun ke pembuatan jaringan secara real. Disini kami akan menjelaskan cara menyambungkan router dengan switch di cisco packet tracer.
pertama download cisco packet tracer disini 

kalau sudah didownload install seperti biasa
tanpa basa basi berikut langkah-langkahnya:

1. Buka dulu cisco yang sudah diinstal tadi

2. Masukkan komponen-komponennya disini kita memakai 1 buah router,
   2 buah switch dan 6 buah PC-Client.

3. Pasangkan kabel pada masing-masing komponen pilih automatic saja
   liat pada gambar sebagai contohnya.kalau kabel masih berwarna merah
   tandanya masih belum tersambung/terkonfigurasi.

4. Selanjutnya kita konfigurasi router
    isi ip addresnya di fast ethernet 0/0 lihat gambar
    isi ip addresnya di fast ethernet 0/1 lihat gambar
   jangan lupa on kan port statusnya

5. kalau sudah hasilnya akan seperti gambar dibawah ini

6. Terakhir kita cek ip pada masing-masing client
    untuk pengecekannya cek ip ke router terlebih dahulu
    lihat gambar untuk lebih jelasnya
Kalau kalian berhasil komen yaa!!!!!!......kalau gagal komen juga dah 
note: cek Ip ke masing-masing komponen sesuai bagiannya
sekian tutorial dari kami lain waktu kami share tutorial lain Thx 
salam blogger...

Share :

Facebook Twitter Google+
1 Komentar untuk "Cara Menyambungkan router dengan switch via Cisco"

Back To Top